Lunas

Definisi Lunas

Lunas / lu·nas / v beres dan selesai dibayar (tentang utang); terbayar; impas:

Kamus Besar Bahasa Indonesia

Keadaan selesainya utang karena telah dibayarnya kembali secara penuh; dalam praktik perbankan, warkat utang piutang yang telah dibayar penuh oleh debitur, biasanya dibubuhi tanda “lunas" atau “selesai" (paid in full).

Otoritas Jasa Keuangan

Apa Itu Lunas?

Lunas adalah hutang yang telah dibayarkan secara penuh dan tidak ada lagi uang yang harus dibayarkan kepada pemberi hutang. Ketika suatu bank atau lembaga keuangan menerbitkan hutang untuk perseorangan atau perusahaan, penerima hutang menerima sejumlah dana dari lembaga keuangan. Dalam waktu yang ditentukan, hutang tersebut harus dilunasi sampai tidak ada lagi yang harus dibayarkan.


Istilah terkait yang ini

Mau cari istilah lain? 🔍